Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Transfer dari BCA Mobile Banking Ke Rekening Bank Lain

Alur Transfer dari mBCA ke Bank Lain


Berbeda dengan proses transfer melalui atm bca. Cara transfer dari Mobile banking BCA ke rekening bank mandiri tidak menggunakan kode transfer, tetapi langsung memilih nama bank 'Mandiri' sebagai tujuan transfer. Setiap kali melakukan transfer melalui Mobile banking BCA, daftarkan terlebih dahulu nomor tujuan rekening. Supaya lebih jelas ikuti langkah-langkah di bawah ini!

Berikut ini adalah langkah-langkah transfer dari BCA ke Bank Mandiri via BCA Mobile:

  1. Pilih mTransfer
  2. Pilih Daftar Transfer dan klik Antar Bank 
  3. Masukkan nomor rekening bank Tujuan dan Pilih nama bank Tujuan, kemudian klik send!
  4. Masukkan Pin Mobile Banking BCA-mu
  5. Muncul Pop up Notifikasi pengiriman sms dan klik Kirim
  6. Muncul Pop up data tujuan transfer dan klik ok
  7. Muncul Pop up Konfirmasi pendaftaran daftar transfer telah selesai, klik Ok
  8. Secara otomatis, aplikasi kembali ke menu mTransfer, pilih Transfer dan klik Antar Bank!
  9. Pada layar berikutnya lengkapi data transfer, pilih nama bank tujuan, klik ke rekening tujuan dan pilih data transfer yang sudah kamu daftarkan tadi, isi jumlah uang yang mau ditransfer, dan klik send!
  10. Muncul Pop up Notifikasi data transfer, pastikan semua data sudah benar dan tekan ok
  11. Masukkan kembali pin Mobile banking BCA-mu
  12. Muncul Pop up Notifikasi transfer telah selesai. 


Biaya Pulsa Untuk Transaksi Transfer BCA Mobile
Setiap kali kamu melakukan transkasi di mBCA baik transaksi finansial atau non-finansial akan dikenakan biaya transaksi yang dipotong langsung dari pulsamu. Informasi nominal biaya tergantung dari jenis provider telekomunikasi yang kamu gunakan.
Beerikut ini adalah nominal pulsa yang dibutuhkan untuk bisa melakukan transfer dari Mbca ke sesama dan ke bank lain:

  • Indosat Prabayar/Pascabayar Rp.1200/Rp.1000
  • XL Rp.1300
  • Kartu Halo Telkomsel Rp.1450
  • Simpasi Telkomsel Rp.1670
  • As telkomsel Rp.1620

Limit Transfer BCA Mobile ke Bank Lain
Maksimal uang yang bisa kamu transfer dari rekening BCA-mu ke Rekening bank Lain Perhari menggunakan fasilitas mBCA atau disebut dengan Limit Transfer mBCA. Limit transfer mBCA adalah gabungan limit transfer dari ebanking lainnya. Limit Transfer dibedakan berdasarkan jenis kartu atm BCA yang kamu miliki. 

Berikut ini adalah limit transfer antar bank via mBCA perhari:
  • Blue: Rp.10.000.000
  • Gold/Tapres: Rp.15.000.000
  • Platinum: Rp.25.000.000


Daftar Tujuan Transfer Antar Bank BCA
Terdapat sebanyak 103 nama bank lain yang terdaftar di bank BCA sebagai tujuan transfer. Artinya kamu bisa transfer uang dari mBCA ke hampir semua bank yang ada di Indonesia. Berikut ini adalah nama-nama bank tujuan transfer di BCA Mobile Banking:

  1. Aceh 116 
  2. Agris 945 
  3. Artha Graha 037
  4. ANZ 061
  5. Artos 542
  6. ATMB LSB 600
  7. ATMB Plus 987 
  8. BNI 009 
  9. BNP 145 
  10. BOC Indonesia 069 
  11. Bengkulu 133 
  12. BKE 535 
  13. BPD Bali 129
  14. BPD Kaltim 124
  15. BPD Kalsel 122 
  16. BPD Kalteng 125 
  17. BPD DIY 112 
  18. BRI 002 
  19. BRI Syariah 422 
  20. BRI Agroniaga 494 
  21. BII 016 
  22. BJB 110 
  23. BJB Syariah 425 
  24. BSM 451 
  25. BPR Eka 867 
  26. BPR KS 889 
  27. Bukopin 441 
  28. Bumi Arta 076 
  29. Bumiputera 485 
  30. BTN 200 
  31. BTPN 213 
  32. BCA Syariah 536 
  33. BYB 490 
  34. Capital 054 
  35. Chinatrust 949 
  36. Commonwealth 950 
  37. CIMB Niaga 022 
  38. Citibank 031 
  39. Danamon 011 
  40. DBS 046 
  41. DKI 111 
  42. Doku 899 
  43. Paypro 789 
  44. Dinar 526 
  45. HSBC 087 
  46. Ganesha 161 
  47. Hana 484 
  48. Harda 567 
  49. Ina 513 
  50. Indomonex 498 
  51. Index 555
  52. ICBC Indonesia 164
  53. Jambi 
  54. Jatim 114
  55. Jateng 113
  56. Jasa Jakarta 472
  57. Jabar Banten Syariah 425
  58. Jtrust Bank 095
  59. Kalbar 123
  60. Lampung 121
  61. Maluku 131
  62. Mandiri 008
  63. Maspion 157
  64. Mas 548
  65. Mayapada 097
  66. Mayora 553
  67. Mega 426
  68. Mega Syariah 506
  69. Mestika 151
  70. Muamalat 147
  71. Mutiara 095
  72. Nagari 118
  73. Nobu 503
  74. NTB 128
  75. NTT 130
  76. OCBC NISP 028
  77. Panin 019
  78. Permata 013
  79. Papua 132
  80. Panin Syariah 517
  81. Pundi 558
  82. QNB Kesawan 167
  83. Rabobank 089
  84. Riau 119
  85. Royal 501
  86. Sahabat Sampoerna 523
  87. Sinarmas 153
  88. Stanchart 050
  89. Sulselbar 126
  90. Sumsel 120
  91. Sulut 127
  92. Sulteng 134
  93. Sultra 135
  94. Sumut 117
  95. Syariah Bukopin 521
  96. Swadesi 146
  97. Tcash 911
  98. UOB 023
  99. Victoria 566
  100. Victoria Syariah 405
  101. CCB Indonesia 036
  102. Woori Saudara 212
  103. XL Tunai 808

Itu dia informasi seputar cara melakukan transfer ke bank lain melalui mobile banking bca, Biaya pemotongan pulsa, limit transfer mobile banking bca dan daftar bank lain yang terdapat di mbca. Tuliskan komentarmu pada kolom komentar di bawah ini!
Roy Passenger
Roy Passenger Selamat datang di Kartu Bank! Saya Roy Passenger. Baca Novelku di Google play Book, Yah! Klik Di Sini (Khusus Dewasa)